Mimpi tidaklah haram
Mimpi harus dipunyai semua manusia
Mimpi adalah hidup
Mimpi membuatku semangat
Aku ragu apakah manusia mampu hidup tanpa mimpi
Aku juga tidak tau bagai mana mimpi bisa ada
Tapi aku yakin mimpi akan selalu ada
Di setiap manusia
Di setiap waktu
Di setiap hati hangat
Bagi yang menginginkannya
(Herrypatra)
*Di tulis ulang dari buku catatan ku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar