Rabu, 15 April 2015

Suara adzan

Sayup-sayup terdengar jelas
Suara payau di balik pagi buta
Tak jelas apa yang di kata
Tetapi alunannya terasa ku kenal

Sayup-sayup terbawa angin kemarau
Melantun mengalun menusuk bilik-bilik jendela
Meberobos masuk nurani gelap gulita
Meluluhkab air mata

Inilah Tuhan
Sang pencupta alam
Menyapaku dengan tenang dan nyaman
Tanyaku

(Herrypatra)
*Di tulis ulang dari buku catatan ku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar